Tuesday, November 8, 2011

Membeo Dengan Barat

oleh Hasan Al-Jaizy

Ketika Barat mendikte 'ini melanggar HAM', beo-beo itu mengamini
Ketika Barat mengikrarkan 'mereka seperti teroris', beo-beo itu merasa diwarisi

Jika hewan-hewan disifati 'dungu', itu tidak layak; karena tak berakal mereka
Jika manusia mirip dengan hewan dalam jalur hina; adakah makhluk lebih dungu dari mereka?

http://www.facebook.com/hasaneljaizy/posts/272469822794410

No comments:

Post a Comment