Wednesday, February 8, 2012

Kutipan Kalam Syaikh Tentang Sikap Sebagian Salafi

oleh Hasan Al-Jaizy

 Menitip perkataan Syaikh ibn Utsaimin:

لكن بعض من انتهج السلفيَّة في عصرنا هذا صار يضلِّل كل من خالفه ولو كان الحق معه ، واتَّخذها بعضهم منهجاً حزبيّاً كمنهج الأحزاب الأخرى التي تنتسب إلى الإسلام ، وهذا هو الذي يُنكَر ولا يُمكن إقراره

"Tetapi sebagian dari yang mengambil manhaj Salafiyyah di zaman kita ini menjadi suka mengatakan 'sesat' SETIAP yang menyelisihi mereka meskipun kebenaran ada di pihak tersebut. Sebagian mereka [malah] menjadikannya manhaj HIZBY seperti manhajnya Hizb-hizb lainnya yang menisbatkan diri pada Islam. Inilah dia yang [patut] diingkari." 

[Liqo Al-Baab aL-Maftuuh: soal 1322]

http://www.facebook.com/hasaneljaizy/posts/326134960761229

No comments:

Post a Comment