Wednesday, February 1, 2012

Sertakan Namaku Dalam Doamu

oleh Hasan Al-Jaizy

Rasulullah pernah bersabda:

ما من عبد مسلم يدعو لأخيه بظهر الغيب، إلا قال الملك: ولك، بمثل

"Tidaklah seorang muslim mendoakan saudara [muslim] nya dalam ghaib [absen/ketidakhadiran/ketidaktahuan] nya, melainkan akan berkala malaikat: 'Dan bagimu hal yang sama" [H.R. Muslim]


 Faedah-faedah:

=> Disyariatkannya mendoakan siapapun dari muslimiin dengan keadaan muslim yang terdoakan sama sekali tidak tahu.
=> Bahwasanya mendoakan muslim lain tanpa sepengetahuannya adalah bukti cintanya padanya dengan tingkatan yang tinggi.
=> Siapapun yang mendoakan kebaikan pada saudara muslim nya, malaikat akan mendoakan baginya persis seperti isi doanya.



No comments:

Post a Comment